banner 728x250.banner 728x250.
News  

Study Banding, Kadishub Bersama Komisi IV DPRK Kunjungi UPPKB

banner 728x250. banner 728x250.

LANGSA – Dalam rangka Study Banding, Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) bersama Anggota Komisi IV DPRK Langsa mengunjungi Unit Pelayanan Pengujian Kendaraan Bermotor (UP PKB) Ujung Menteng, Cakung, Jakarta Timur, Senin (21/3/2022).

Kadishub Kota Langsa Bambang Suriansyah, SE mengatakan kunjungan kerja Dishub Langsa bersama anggota dewan Komisi IV DPRK Langsa ke UPPKB Ujung Menteng dalam rangka study banding guna melihat langsung dan mengetahui sistem pengelolaan uji kir UPPKB tersebut, dengan harapan agar kedepannya, akan diterapkan dan programkan nantinya di Kota Langsa

Kadishub menambahkan, UPPKB sebagai unit kerja dibawah kementerian perhubungan yang melaksanakan tugas dan pengawasan terhadap Mobar. ( Syd).