GLOBAL-SATU.com. BERAU – Turunnya beberapa parameter seperti angka pasien dirawat di rumah sakit, dan menurun tajamnya angka kematian serta hampir tidak adanya kasus harian kovid19 di Kabupaten Berau, pemerintah pusat menilai Berau sudah di level 2 PPKM. Meskipun sudah di level 2 yang semua boleh dilakukan, tetapi masih diperlukan pembatasan-pembatasan, seperti jumlah warga di tempat-tempat tertentu, seperti tempat ibadah, tempat makan dan minum, paling tidak kapasitas pengunjungnya dikurangi 50%.
Di PPKM Level 2 Semua Kegiatan Boleh DIlakukan Tapi Masih Diperlukan Pembatasan

Rekomendasi untuk kamu

SAMARINDA – Berbagai program yang di lakukan Badan Amil Zakat Nasional dalam membantu pemerintah menekan…

SAMARINDA – Guna meningkatkan keimanan serta menambah rasa cinta terhadap baginda Rasulullah Nabi Muhammad SAW,…

SAMARINDA – Sebagai salah satu wujud pelestarian budaya yang ada di Kalimantan Timur, sekaligus dalam…